Brendan Rodgers Memuji Garry Monk

Brendan Rodgers Memuji Garry Monk

judipokeraman.com – Manajer Swansea City Garry Monk mendapatkan pujian dari manajer Liverpool Brendan Rodgers menjelang perjumpaan kedua kubu di Anfield dini hari nanti WIB.

Seperti yang diketahui, manajer Brendan Rodgers pernah mengarsiteki The Swans sebelum menjadi manajer The Reds dimana sang manajer akan melawan mantan klubnya tersebut pada pekan ini. Manajer Brendan Rodgers pun tak ingin menganggap remeh kekuatan mantan klubnya tersebut yang berpotensi menebar ancaman bagi Liverpool pada pekan ini.

Manajer Brendan Rodgers menyatakan kalau suksesornya Garry Monk telah menjalankan tugasnya dengan sangat bagus di Liberty Stadium. Sang manajer pun mengaku kalau dirinya kerap melakukan perbincangan dengan Garry Monk tentang sepakbola dan semua yang berhubungan dengan dunia kepelatihan.

Manajer Brendan Rodgers pun cukup yakin kalau Swansea City akan dapat memberikan ancaman yang cukup serius dimana dalam lawatannya ke Anfield kali ini mereka mengusung sebuah misi untuk menang untuk membalas kekalahan pada ajang Piala Liga.